3 Contoh Procedure Text Makanan Simple untuk Bekal
Contoh Procedure Text | Ingin membuat masakan tertentu? Bila Anda mencoba menu baru tentu akan membaca menu resep. Tiap langkah akan di ikuti dengan cermat. Selain itu, perhatikan juga bahan-bahan yang digunakan untuk membuatnya. Inilah yang harus diperhatikan kala membaca procedure text makanan simple yang dapat dibuat dengan mudah.
Text jenis ini terbagi dalam dua bagian yakni aims atau tujuan dan steps atau langkahnya. Dalam penulisannya ada ciri tertentu seperti pakail kata imperatif, simple present tense, action verbs, dan adverbs. perhatikan contoh berikut tentang procedure lebih memahami procedure text, coba kamu perhatikan contoh berikut tentang procedure text masakan simple di bawah ini.
1. Aims : Sushi Roll
Ingredients :
- Rice
- Nori (seaweed)
- Eggs
- Cucumber
- Avocado
Steps :
- Clean the cucumber and avocado and cut them to pieces
- Break the egg and make an omelette
- Spread the rice over the nori.
- Put the cucumber, avocado and omelette on top of it
- Roll the nori and cut it
2. Aims : Vegetable Skewers
Ingredients :
- tomatoes
- potatoes
- carrots
- sausages
Steps :
- Clean and cut all the vegetables
- Arrange them in skewers
- Heat them over an oven
- The skewers are ready to serve
3. Aims : Kiddy Sandwich
Ingredients :
- Slices of bread
- slices of cheese
- slices of tomatoes
- mayonnaise
- slices of nugget
Steps :
- prepare the bread
- fried the nuggets
- put everything on top of the bread
- put another bread on top
Baca juga : Contoh Procedure Text Resep Masakan
Itulah contoh precedure text masakan simple yang dapat diikuti dengan mudah. Bila masih ada yang kurang jelas, bisa ditanyakan pada bagian komentar dibawah.
Kamu mungkin juga suka :
. Terakhir diupdate: